Detail Koleksi

Kasus Si Anak IndigoCreepy Case Club

Kasus Si Anak IndigoCreepy Case Club
Grafika Mardi Yuana
Cet. I
Indonesia
Text
vi+185 hlm. ; Ilust ; 13 cm x 19, 5 cm
Sekolah Namira, Vedi dan Jani dibuat heboh ketika Parva si murid baru menjerit-jerit ketakutan di dalam kelas, seperti melihat sesuatu yang tidak tampak oleh murid lain. Seisi sekolah menganggap bahwa Parva aneh, namun Namira, Vedi dan Jani justru penasaran dan ingin membantu. Apa yang dilihat Parva hari itu? Kenapa ‘sesuatu” itu mendatanginya? Dan apa rahasia yang selama ini dipendamnya? Sebuah kasus baru untuk Creepy Case Club
9786024810085