Eya Membantu Penyu Pembersih Sampah
Eya Membantu Penyu Pembersih Sampah
Charissa Publisher
Cet. I
Indonesia
Text
24 hlm ; Ilust ; 18 x 24 cm
Buku ini bercerita tentang Eya yang bertualang ke dasar lautan. Untuk itu, Pa Bin menyiapkan Penutup Kepala yang berfungsi untuk membuat Eya tetap bisa bernafas meski di dasar lautan. Ternyata, ketika Eya sudah tiba di dasar lautan, Eya terkejut. Banyak sekali sampah berserakan. Eya pun melihat penyu-penyu yang sedang membersihkan sampah. Hal itu membuat Eya ingin membantunya. Eya dan penyu pun membersihkan sampah-sampah itu dengan riang gembira.
9786237509219